Sosialisasi dan Diseminasi Produk Kebinekaan
Kamis, 31 Agustus 2023 Kamis, 31 Agustus 2023. Giat dua hari ini "Sosialisasi dan Diseminasi Produk Kebinekaan bagi Pemangku Kepentingan, BPMP NTB"Semangat membangun persatuan..."Cerdas Berkarakter" Menjadi bagian dari sebuah negara kepulauan adalah sebuah anugerah yang luar biasa dari Allah swt. Beraneka ragam budaya, suku, adat istiadat, rupa, kebiasaan hidup dan berbagai keanekaragaman lainnya membuat sebuah dinamika yang belum tentu ada di negara lain. Namun tak menutup kemungkinan, ternyata aneka perbedaan itu menjadi salah satu penyebab terjadinya gesekan bahkan konflik dimasyarakat...karena itulah pentingnya sekali memahami aneka kebinekaan yang ada di Indonesia. sejalan dengan itu , Pusat Pengembangan Karakter menyelenggarakan Sosialisasi dan diseminasi Produk Kebinekaan sebagai salah satu cara untuk meningkatkan pemahaman masyarakat khususnya di dunia pendidikan. Banyak produk kebinekaan yang dapat dipilih oleh setiap pemangku kepentingan dalam hal ini ...